Tuesday, December 6, 2016

CARA MENGATASI SPEAKER LAPTOP YANG TIDAK BISA NYALA

Mengatasi Speaker Laptop Yang Tidak Bisa Berbunyi


Memiliki laptop atau notebook yang speakernya mati atau speakernya tidak berbunyi memang sangat tidak nyaman, karena disela sela kegiatan kita menggunakan laptop kita butuh di temani musik, maka tidak nyaman sekali jika speaker laptop kita mengalami kerusakan, maka dari itu saya akan mencoba membantu sekaligus mengurai penyebab kenapa speaker laptop mati atau tidak nyala.

Dalam perangkat laptop kita ada dua komponen yang harus saling singkron yaitu software dan hardware, jika salah satu dari software atau hardware mati maka fungsi komponen laptop tidak bisa maksimal atau tidak fungsi, seperti halnya pada wifi, speaker juga mempunyai komponen hardware yang harus dinyalakan melalu softwarenya, ibarat manusia hardware adalah jasadnya dan software adalah nyawanya.

Dari kedua penjelasan di atas ketika speaker tidak berbunya atau speaker mati maka ada dua kemungkinan yaitu speaker rusak pada software atau speaker rusak karena hardwarenya, maka dari itu saya akan memberikan penjelasan ciri ciri speaker rusak pada software atau hardwarenya. 

Ciri ciri speaker tidak berbunyai di sebabkan karena hardwarenya adalah ketika anda menyalakan musik dan indikator speaker disebelah pojok bawah layar bisa di fungsikan atau indikator speaker tidak silang maka kerusakan ada hardware speakernya, yaitu speakernya yang rusak, ciri kedua adalah jika anda mencolokan hadset maka hedset tersebut berbunyi. Solusi untuk mengatasinya adalah dengan cara mengganti speaker laptop anda, penggantian speaker disesuaikan dengan merek dan type laptop yang anda miliki karena speaker pada laptop berbeda beda.

Ciri Speaker tidak bisa berbunyi disebabkan karena softwarenya adalah indikator speaker di bagian pojok bawah layar silang dan jika anda klik akan keluar peeringatan bahwa softwer belum di instal atau driver sound belum di instal, dan jika anda menyalakan musik ketiak anda mencolokan hedset juga tidak keluar suara musik, maka solusinya adalah anda harus mencari driver soudn sesuai dengan merek dan type laptop yang anda miliki.

No comments:

Post a Comment